GAMBARAN ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN KONSEP DIRI: HARGA DIRI RENDAH PADA SKIZOFRENIA DI RUANGAN ELANG DAN CENDRAWASIH RS JIWA PROVINSI JAWA BARAT

Widiana, Yana (2018) GAMBARAN ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN KONSEP DIRI: HARGA DIRI RENDAH PADA SKIZOFRENIA DI RUANGAN ELANG DAN CENDRAWASIH RS JIWA PROVINSI JAWA BARAT. Diploma thesis, STIKep PPNI Jawa Barat.

[thumbnail of 043315150040-Yana Widiana.pdf] Text
043315150040-Yana Widiana.pdf

Download (663kB)

Abstract

Skizofenia merupakan penyakit neorologis yang mempengaruhi persepsi klien, cara berfikir, bahasa, emosional, dan perilaku sosial. Angka kejadian yang meningkat setiap talumnya merupakan alasan penulis untuk mengangkat masalah gangguan konsep diri, harga diri rendah yang terjadi pada klien dengan skizofrenia dalam Japoran kasus. Karya tulis ini bertujuan untuk memperoleh pengetahuan dan pemahaman secara komperhensif. Penyusunan karya tulis ilmiah ini menggunakan metode studi kasus deskriptif yaitu dengan mengobservasi (dua) kasus yang sama yang berada dilahan praktik klinik alam sebuah kasus. Berdasarkan hasil dari proses keperawatan yang telah dilakukan, ditemukan 2 (dua) diagnosa keperawatan yang muncul pada kedua klien yaitu harga diri rendah dan isolasi sosial. Kedua diagnosa keperawatan yang muncul pada klien menunjukan adanya gangguan konsep diri: hargadiri rendah. Implementasi dilakukan sesuai dengan perencanaan. Evalusi setelah dilakukan asuahan keperawatan selama 2 hari, satu klien masalah dapat teratasi dan satu maslah klien belum teratasi saran untuk perawat perlu meningkatkan pendekatan pada klien serta perawat ruangan diharapkan melanjutkan SP yang belum tercapai yaitu SP 3 dan SP 4 harga diri rendah, untuk isntitusi STIKep PPNI agar lebih memperbanyak buku-buku terbaru dan referensi yang lengkap mengenai ilmu kesehatan dan keperawatan jiwa diperpustakaan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Program Studi > Diploma Keperawatan
Depositing User: perpus.1 admin ppni
Date Deposited: 02 Oct 2024 06:35
Last Modified: 02 Oct 2024 06:35
URI: https://repository.stikep-ppnijabar.ac.id/id/eprint/1041

Actions (login required)

View Item
View Item