PENGARUH GERAKAN YOGA DENGAN KOMBINASI AROMATERAPI JASMINE TERHADAP TINGKAT NYERI MENSTRUASI PADA REMAJA PUTRI DI SMK BHAKTI KENCANA BANDUNG

Pustakawati Saputra, Niki (2017) PENGARUH GERAKAN YOGA DENGAN KOMBINASI AROMATERAPI JASMINE TERHADAP TINGKAT NYERI MENSTRUASI PADA REMAJA PUTRI DI SMK BHAKTI KENCANA BANDUNG. Masters thesis, STIKep PPNI Jawa Barat.

[thumbnail of 043315131071-Niki Pusakawati Saputra .pdf] Text
043315131071-Niki Pusakawati Saputra .pdf

Download (478kB)

Abstract

Nyeri saat menstruasi dirasakan seperti kram pada perut bagian bawah sehinggamenimbulkan ketidaknyamanan, salah satu pengobatan untuk mengatasi nyerimenstruasi adalah mengunakan pengobatan non-farmakologi seperti terapi yogadan aromaterapi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gerakanyoga dengan kombinasi aromaterapi jasmine terhadap tingkat nyeri menstruasipada remaja putri di SMK Bahkti Kencana Bandung. Penelitian ini mengunakanmetode quasi eksperimen dengan desain one group pre-test post-test design.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswi kelas 2,jumlah sampel dalampenelitian ini sebanyak 17 orang yang memenuhi kriteria inklusi dengan teknikpengambilan sampel purposive sampling. Pengumpulan data mengunakaninstrument skala nyeri numerik 0-10. Analisa yang digunakan adalah analisaunivariat dan bivariat dengan uji T Test. Hasil penelitian menunjukan terdapatpengaruh gerakan yoga dengan kombinasi aromaterapi jasmine terhadap tingkatnyeri menstruasi dengan p=value (0.016)<α (0.05) hasil

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Program Studi > Sarjana Keperawatan
Depositing User: perpus.1 admin ppni
Date Deposited: 15 Aug 2024 01:25
Last Modified: 15 Aug 2024 01:25
URI: https://repository.stikep-ppnijabar.ac.id/id/eprint/261

Actions (login required)

View Item
View Item