Yulina Yulina, Yulina (2018) GAMBARAN DAMPAK NEGATIF HOSPITALISASI PADA ANAK DAN PENGARUHNYA TERHADAP ORANG TUA DI RUANG PERAWATAN ANAK RUMAH SAKIT DUSTIRA CIMAHI. Masters thesis, STIKep PPNI Jawa Barat.
0433151611024-Yuliana.pdf
Download (508kB)
Abstract
Latar Belakang: hospitalisasi merupakan suatu proses karena alasan berencanamaupun darurat yang mengharuskan anak dirawat atau tinggal di rumah sakityang dapat menyebabkan beberapa perubahan psikis pada anak. Dampakhospitalisasi pada anak di rumah sakit akan membuat anak menjadi cemas,kehilangan kontrol, nyeri dan immobilisasi fisik. Dampak hospitalisasi tidakhanya terjadi pada anak, orang tua juga mengalami dampaknya seperti cemas,perasaan takut, frustasi dan perasaan bersalah. Tujuan: untuk mengetahuigambaran dampak negatif hospitalisasi pada anak dan pengaruhnya pada orangtua di ruang perawatan anak Rumah sakit Dustira Cimahi. Metode: Desainpenelitian menggunakan desain deskriptif kuantitatif dan dilakukan pada Januari2018 dengan subjek penelitian 61 anak dan orang tua diruang perawatan anakrumah sakit Dustira Cimahi dengan menggunakan teknik accidental samplingteknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dianalisa denganmengguanakan distribusi frekuensi. Hasil: Penelitian ini menunjukan anakmengalami dampak negatif hospitalisasi sedang 37 anak (60.7%), ringan dan berat12 anak (19.7%), sedangkan pada orang tua dampak negatif hospitalisasi sedangsebanyak 42 orang (68.9%), berat 10 orang (16.4%),dan ringan 9 orang (14.8%).Saran: diharapkan perawat dapat melakukan pendekatan dan komunikasi disesuaikan dengan tahap perkembangan anak agar dampak negatif hospitalisasitidak semakin berat.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | Program Studi > Sarjana Keperawatan |
Depositing User: | perpus.1 admin ppni |
Date Deposited: | 15 Aug 2024 03:18 |
Last Modified: | 15 Aug 2024 03:18 |
URI: | https://repository.stikep-ppnijabar.ac.id/id/eprint/295 |