Lestari Lestari, Retno (2022) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU SEKSUAL PADA REMAJA DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA. Masters thesis, STIKep PPNI Jawa Barat.
218074-Retno Lestari .pdf
Download (274kB)
Abstract
Latar belakang: Masa remaja merupakan tahapan yang sangat penting karenaterjadi proses transisi dari masa kanak kanak ke dewasa dan sangat beresikodengan masalah-masalah kesehatan reproduksi, perilaku seks pranikah, danHuman immunodeficiency virus (HIV). Tujuan: penelitian ini bertujuan untukmengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku seksual pada remajadisekolah menengah pertama. Metode: penelitian ini merupakan penelitiankuantitatif menggunakan rancangan cross sectional.Pengambilan sampel secaraconvenience sampling pada sejumlah 160 siswa SMPN 2 Katapang. Analisa datamenggunakan person correlation, independent t test serta one-way ANOVA danmenggunakan linear regresi. Hasil: Hasil penelitian faktor-faktor yangmempengaruhi perilaku seksual pada remaja disekolah menengah pertamamenggunakan regresi linier menunjukan bahwa harga diri, peran orang tua, peranteman sebaya dan ddepresi ada hubungannya dengan perilaku seksial pada remajasignifikan secara statistik nilai p value <0.05. Kesimpulan: Pelayanan kesehatanharus berkerja sama dengan pihak sekolahan dalam menurunkan perilaku seksualpada remaja.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | Program Studi > Sarjana Keperawatan |
Depositing User: | perpus.1 admin ppni |
Date Deposited: | 22 Aug 2024 02:23 |
Last Modified: | 22 Aug 2024 02:23 |
URI: | https://repository.stikep-ppnijabar.ac.id/id/eprint/508 |