Nurmarifah Nurmarifah, Nurmarifah (2019) ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Tn. N DENGAN DEFISIE PERAWATAN DIRI DI Kp. KANDANG SAPI KECAMATAN CABANGBUNGIN KABUPATEN BEKASI. Diploma thesis, STIKep PPNI Jawa Barat.
1118001-Nurmarifah.pdf
Download (528kB)
Abstract
Kesehatan jiwa adalah suatu bagian yang tidak terpisahkan dari kesehatan atau bagian integral dan merupakan unsur utama dalam menunjang terwujudnya kualitas hidup manusia. Gangguan jiwa adalah gangguan dalam cara berpikir. kehendak, emosi dan tindakan, di mana individu tidak dapat menyesuaikan diri dengan orang lain dan lingkungan. Tujuan dari penyusunan karya tulis ilmiah ini yaitu untuk menyusun asuhan keperawatan jiwa pada Tn. N dengan defisit perawatan diri di Kp. Kandang Sapi. Penyusunan KTI ini dilakukan di wilayah kerja Puskesmas Cabangbungin Kabupaten Bekasi. Hasil dari penulisan karya tulis ini yaitu asuhan keperawatan yaitu berdasarkan masalah yang ada pada teori dan mendapatkan diagnosa defisit perawatan diri. Dalam penulisan karya tulis ilmiah selanjutnya penulis merekomendasikan kepada penulis selanjutnya untuk lebih dalam lagi menggali diagnosa keperawatan klien dengan defisit perawatan diri
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Program Studi > Diploma Keperawatan |
Depositing User: | perpus.1 admin ppni |
Date Deposited: | 17 Sep 2024 04:32 |
Last Modified: | 17 Sep 2024 04:32 |
URI: | https://repository.stikep-ppnijabar.ac.id/id/eprint/824 |