SINGLE CASE STUDY: PENGALAMAN KELUARGA SEBAGAI PENGAWAS MINUM OBAT PADA PASIEN SKIZORENIA

Permana, Andika (2024) SINGLE CASE STUDY: PENGALAMAN KELUARGA SEBAGAI PENGAWAS MINUM OBAT PADA PASIEN SKIZORENIA. Diploma thesis, STIKep PPNI Jawa Barat.

[thumbnail of 121035-Andika Permana.pdf] Text
121035-Andika Permana.pdf

Download (770kB)

Abstract

Latar Belakang: Skizofrenia adalah gangguan yang ditandai dengan gangguan dalam pikiran yang menyebabkan halusinasi dalam proses berpikir, jiwa yang terpecah belah, menunjukan perubahan perilaku. Pengawas minum obat merupakan orang yang mengawasi secara langsung terhadap penderita skizofrenia pada saat minum obat setiap harinya dengan menggunakan panduan obat jangka pendek. Tujuan: untuk mengetahui pengalaman keluarga sebagai pengawas minum obat pada pasien Skizofrenia. Metode: Penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif dengan desain single case study. Teknik pengumpulan wawancara langsung kepada responden. Subjek penelitian ini dilakukan pada salah satu anggota keluarga yang berpengalaman dalam pengawasan minum obat. Hasil: berdasarkan hasil wawancara didapatkan 14 coding, 4 kategori dan 2 tema yaitu penolakan minum obat dari pasien, kurangnya pengetahuan tentang minum obat, persepsi negatif dalam pemberian obat. Kesimpulan: pengawasan minum obat masih kurang ketidakpatuhan pada jadwal pengobatan dan persepsi efektivitas obat yang buruk dari keluarga. Saran: Perlunya tindakan atau pemberian informasi untuk menambah wawasan keluarga dalam pengawasan minum obat pada pasien skizofrenia.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Program Studi > Diploma Keperawatan
Depositing User: perpus.1 admin ppni
Date Deposited: 14 Oct 2024 02:42
Last Modified: 14 Oct 2024 02:42
URI: https://repository.stikep-ppnijabar.ac.id/id/eprint/1137

Actions (login required)

View Item
View Item