PENGARUH PEER GROUP EDUCATION TERHADAP PERSEPSI TIDAK MEROKOK PADA SISWA DI SMP KARYA PEMBANGUNAN KABUPATEN BANDUNG

AYU Septyani, Putri (2018) PENGARUH PEER GROUP EDUCATION TERHADAP PERSEPSI TIDAK MEROKOK PADA SISWA DI SMP KARYA PEMBANGUNAN KABUPATEN BANDUNG. Masters thesis, STIKep PPNI Jawa Barat.

[thumbnail of 043315141034-Putri Ayu Septyani.pdf] Text
043315141034-Putri Ayu Septyani.pdf

Download (485kB)

Abstract

Latar Belakang: Merokok adalah perilaku yang membahayakan terhadapkesehatan seseorang dan bahkan bisa mengakibatkan kematian. Perilaku merokokdiawali oleh adanya persepsi negatif dari setiap individu terhadap perilakumerokok. Pendidikan kesehatan dengan metode Peer Group Educationmerupakan satu dari metode kooperatif yang paling fleksibel. Tujuan: Penelitianini bertujuan untuk mengatahui adanya pengaruh peer group education terhadappersepsi tidak merokok pada siswa di SMP Karya Pembangunan KabupatenBandung. Metode: Jenis penelitian ini adalah quasy eksperimen denganrancangan metode one group pretest posttest, dengan sampel sebanyak 21responden yang diambil dengan cara stratified sampling sesuai kriteia inklusi.Analisa data menggunakan uji Wilcoxon Signed Ranks Test. Metode peer groupeducation dilakukan sebanyak 6 kali pertemuan dalam 2 minggu. Hasil: PeerGroup Education menunjukan adanya pengaruh terhadap persepsi tidak merokoksiswa yang dibuktikan dengan p-value 0,000 < α (0,05). Kesimpulan dan saran:Terdapat pengaruh peer group education terhadap persepsi tidak merokok padasiswa SMP Karya Pembangunan Kabupaten Bandung, dan saran ditujukan khususpihak sekolah agar meningkatkan pendidikan kesehatan berbasis metode PeerGroup Education khususnya mengenai merokok.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Program Studi > Sarjana Keperawatan
Depositing User: perpus.1 admin ppni
Date Deposited: 15 Aug 2024 03:55
Last Modified: 15 Aug 2024 03:55
URI: https://repository.stikep-ppnijabar.ac.id/id/eprint/313

Actions (login required)

View Item
View Item