HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICIACY DENGAN SELF CARE PADA PASIEN PENYAKIT GINJAL KRONIS:SYSTEMATIC REVIEW

Awaludin Awaludin, Robi (2020) HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICIACY DENGAN SELF CARE PADA PASIEN PENYAKIT GINJAL KRONIS:SYSTEMATIC REVIEW. Masters thesis, STIkep PPNI Jawa Barat.

[thumbnail of 043-315-16-1-058-Robi Awaludin.pdf] Text
043-315-16-1-058-Robi Awaludin.pdf

Download (401kB)

Abstract

Latar belakang: Pasien PGK membutuhkan kemampuan dalam melakukan selfcare. Saat ini kemampuan selfcare pasien telah menjadi perhatian khusus seiringdengan peningkatan kejadian penyakit kronis di dunia dan hal ini menjadi alasanbahwa selfcare penting untuk ditingkatkan sebagai upaya meningkatkan kualitashidup pasien dengan penyakit kronis. Selain itu dalam mencapai selfcare yang baikselfefficacy memainkan peran yang signifikan terhadap perilaku selfcare pasienPGK. Dengan kata lain, selfefficacy merupakan faktor penting bagi seseoranguntuk mencapai sesuatu dari apa yang mereka pikirkan, percaya, rasakan, danharapkan. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk merangkum hasil penelitian-penelitian yang menghubungkan antara selfefficacy dengan self care pada pasienPGK. Metode: Systematic review digunakan dalam penelitian ini, dan untukpencarian artikel bersumber dari tiga data bases utama yaitu Pubmed, Sciendirectdan google scholar serta tiga data bases tambahan yaitu JASN, AJKD, dan KidneyInternational. Penilaian artikel diukur dengan menggunakan format JBI(TheJoanna Briggs Institute Critical Appraisal tools). Hasil: Total terdapat empat dari983 artikel yang sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi serta hasilnyamenunjukan bahwa keempat artikel tersebut berhubungan akan tetapi mempunyaikeerat hubungan yang inkonsisten dua artikel menyatakan keeratan hubunganlemah, satu artikel hubungan moderat dan satu artikel hubungan kuat. Kesimpulan:Dengan mengetahui adanya hubungan antara self efficacy dengan self care,diharapkan Rumah Sakit dapat mendorong tenaga medis agar senantiasamemberikan intervensi-intervensi yang berkaitan dengan peningkatan selfefficacydan selfcare sehingga kualitas hidup pasien PGK menjadi lebih baik serta menekanangka kejadian komplikasi dan kematian.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Program Studi > Sarjana Keperawatan
Depositing User: perpus.1 admin ppni
Date Deposited: 16 Aug 2024 06:16
Last Modified: 16 Aug 2024 06:16
URI: https://repository.stikep-ppnijabar.ac.id/id/eprint/414

Actions (login required)

View Item
View Item